Dalam rangka mempresentasikan hasil pengumpulan data angket penelitian “Persepsi Anak Muda Terhadap Pemilu dan Pilkada Serentak Tahun 2024”, maka The Indonesian Institute mengadakan diskusi daring Initiative! pada: Kamis, 30 November 2023 14.00-16.00 WIB
Dalam Initiative! yang berjudul “Pemilu dan Pilkada 2024: Apa yang Diinginkan Anak Muda” kali ini, kami juga akan membahas tentang keinginan dan harapan anak muda dalam politik masa pemilu, bersama para narasumber: 1. Felia Primaresti, Peneliti Bidang Politik The Indonesian Institute 2. Bilal Sukarno, Koordinator Warga Muda 3. Agustina Crombach, Head of Citizen OS Indonesia Dan dimoderatori oleh Arfianto Purbolaksono, Manajer Riset dan Program The Indonesian Institute.
Download Materi dan Dokumentasi: