Tag Archives: Kemenkes RI

Update Indonesia — Volume XII, No. 1 – Januari-Februari 2018 (Bahasa Indonesia)

Defisit BPJS telah mencapai Rp 9 triliun sampai akhir tahun 2017. Kondisi ini diakibatkan jumlah dana yang masuk tidak sebanding dengan pengeluaran, terutama terkait pembiayaan klaim penyakit katastropik. Laporan utama edisi Januari-Februari 2018 mengangkat topik tentang “Darurat Defisit BPJS”, untuk fokus pada usaha pencegahan dan promosi kesehatan sebagai salah satu upaya untuk mengurangi pengeluaran BPJS. Di bidang ekonomi, Update Indonesia ...

Read More »