Author Archives: Lola Amelia

Regulasi Pengendalian Harga Pangan

Fenomena jamak menjelang bulan puasa setiap tahunnya adalah melonjaknya harga-harga pangan kebutuhan pokok. Seperti misalnya di pasar tradisional Kramat Jati Jakarta dan Tanah Tinggi, Kota Tangerang, harga beras medium naik pada kisaran Rp10.800/kg, minyak goreng Rp11.300/kg, bawang putih Rp23.000/kg, gula pasir Rp12.700/kg, dan daging Rp108.000/kg (Tempo.co, 25/6/2015). Menyikapi lonjakan harga pangan ini kemudian Presiden Jokowi pada Rabu, 3 Juni 2015 ...

Read More »

8 Perempuan dalam Kabinet Kerja Jokowi-JK

Jokowi-JK, Presiden dan Wakil Presiden Indonesia periode 2014-2019 menamakan kabinet mereka dengan Kabinet Kerja. Nama kabinet ini memang konsisten dengan prinsip dan harapan dari Jokowi selaku presiden dalam menjalankan pemerintahan dan sekaligus sebagai ekspektasinya terhadap para pembantunya, yaitu kerja, kerja dan kerja. Hal menarik dan berbeda dari pemerintahan periode sebelumnya adalah dengan ditunjuknya delapan orang menteri perempuan. Jumlah ini adalah ...

Read More »

Kenapa Jakarta Memanas?

Masyarakat di daerah Jakarta dan sekitarnya akhir-akhir ini mengeluh karena cuaca sangat panas mereka rasakan. Cukup ekstrim malahan. Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) mengkonfirmasi bahwa suhu udara di Wilayah Jakarta memang sempat mencapat 38-39 derajat celcius. Ada faktor internal dan eksternal penyebab peningkatan suhu udara ekstrim tersebut. Faktor internal, artinya faktor yang dipicu dari kondisi dalam kota itu sendiri. ...

Read More »

Alih Fungsi Lahan Pertanian

Setiap tanggal 24 September Indonesia memperingati Hari Tani Nasional. Berdasarkan sejarahnya, tanggal 24 September 1960 UU Pokok Agraria dibuat. Itulah babak baru tentang pentingnya peran dan posisi petani dan tanggal itu kini diperingati sebagai Hari Tani Nasional. Banyak persoalan yang masih menjadi catatan di sektor pertanian di Indonesia. Mulai dari jumlah petani yang semakin menurun, impor berbagai bahan pangan hingga ...

Read More »

Menyoal Taman Penitipan Anak

Peristiwa dugaan tindak kekerasan terhadap anak kembali terjadi. Kali ini terjadi di lingkungan Taman Penitipan Anak (TPA) yang berada di areal perkantoran orang. Pegawai TPA diduga melakukan kekerasan saat merawat salah seorang anak yang dititipkan oleh orang tuanya. Dengan bekal bukti rekaman kamera pengintai (CCTV) orang tua si anak melaporkan dugaan kekerasan tersebut ke pihak kepolisian (Tempo.co, 2/9/2013). Satu kasus ...

Read More »

Menyikapi Persoalan Urbanisasi

Persoalan yang dikhawatirkan banyak pihak terutama kota-kota besar pada saat arus balik paska libur Lebaran bukan hanya kemacetan atau kecelakaaan lalu lintas. Momok lain yang mereka takutkan adalah lonjakan pendatang baru pada arus balik kali ini. Inilah yang sering kita sebut sebagai arus urbanisasi. Khusus untuk Jakarta, berdasarkan hasil survei yang dilakukan Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Dukcapil) dan Fakultas ...

Read More »

Angka Kematian Ibu dalam Visi Misi Capres-Cawapres Pilpres 2014

Hasil Survei Demografi Kesehatan Indonesia (SDKI) yang diselenggarakan pada tahun 2012 oleh Badan Pusat Statistik (BPS), Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN), dan Kementerian Kesehatan. Menunjukkan beberapa catatan positif, misalnya: pertama persentase ibu hamil yang memeriksakan kehamilan ke tenaga kesehatan meningkat dari 92% (2002) menjadi 96% (2012); kedua, persentase ibu yang bersalin dengan bantuan tenaga kesehatan meningkat dari 66% ...

Read More »

Stop Pekerja Anak sebagai Perlindungan terhadap Anak

Setiap tanggal 12 Juni diperingati sebagai Hari Dunia Menentang Pekerja Anak Internasional (The International World Day against Child Labor). Peringatan setiap tahunnya ditandai dengan kampanye dalam berbagai bentuk dengan berbagai tujuan. Mulai dari kampanye agar terjaminnya pemenuhan hak-hak yang seharusnya dimiliki oleh pekerja anak hingga kampanye agar praktek mempekerjakan anak dihentikan. Dalam konteks kekinian, kampanye menentang pekerja anak masih relevan ...

Read More »

Revitalisasi Fungsi Penganggaran DPR RI

Pada masa sidang pertama setelah reses saat ini, Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) memiliki banyak agenda pembahasan Rancangan Undang-Undang (RUU) yang termaktub di dalam Prolegnas maupun yang dinilai mendesak. Salah satu agenda pembahasan RUU yang menjadi sorotan adalah RUU Revisi UU No. 27 Tahun 2009 tentang MPR, DPR, DPD dan DPRD (MD3). Pembahasan RUU MD3 menjadi sorotan karena pengaturan kelembagaan DPR ...

Read More »

Stop Kekerasan Seksual Pada Anak !!!

Setiap kita pasti akan meradang, marah dan juga sedih mendengar pemberitaan tentang pelecehan seksual yang dialami oleh anak Taman Kanak-Kanak (TK)   di sebuah sekolah internasional di Jakarta. Bertambah miris ketika mendapati temuan fakta bahwa pelakunya bukanlah tunggal. Bayangan akan kesakitan dan dampak yang diterima anak pada saat dan paska pelecehan terjadi membuat kita marah dan kecewa. Marah kepada para pelaku, ...

Read More »