Tag Archives: Kabinet Baru Bekerja

Semua Pihak Diminta Beri Kesempatan Kabinet Baru Bekerja

Lembaga riset The Indonesian Institute (TII) mengajak seluruh pihak untuk memberikan kesempatan terlebih dulu bagi kabinet pemerintahan Presiden Jokowi untuk bekerja merealisasikan program-program yang sebelumnya dicanangkan. “Kita harus memberikan kesempatan bagi kabinet ini untuk bekerja dan merealisasikan program yang telah dicanangkan oleh Jokowi-JK. Sejak awal, presiden telah menyebut kabinet ini dengan nama ‘Kabinet Kerja’, tentu penyebutan ini bukanlah hal yang ...

Read More »