Tag Archives: August Mellaz

TIF seri 100 – Menelaah Kampanye Pemilu 2024 di Lembaga Pendidikan

Kampanye merupakan satu tahapan penting dalam proses penyelenggaraan pemilihan umum (Pemilu). UU Pemilu Nomor 7 Tahun 2017 menyebutkan bahwa Kampanye merupakan kegiatan Peserta Pemilu atau pihak yang ditunjuk oleh Peserta Pemilu untuk meyakinkan Pemilih dengan menawarkan visi, misi, program dan/atau citra diri Peserta Pemilu (Pasal 1 angka 35). Terkait dengan hal tersebut, pada  tanggal 15 Agustus yang lalu, Mahkamah Konstitusi ...

Read More »