Kedua calon wakil presiden (Cawapres) Ma’ruf Amin dan Sandiaga Uno sama-sama menuai kritik karena masih sedikit berbicara mengenai kepentingan kelompok minoritas dan golongan rentan dalam depat pilpres ronde ketiga semalam. “Isu kelompok disabilitas, perempuan maupun komunitas Masyarakat Adat tidak menjadi bagian dari substansi debat,” kata Peneliti bidang sosial The Indonesian Institute Nopitri Wahyuni, kepada wartawan di Jakarta, Senin (18/3). Menurut Nopitri, kondisi sosial saat ini ...
Read More »Tag Archives: sandiaga uno
Mempersoalkan Pernyataan Sandiaga Uno
Wakil Gubernur DKI Jakarta yang juga Wakil Ketua Dewan Pembina Partai Gerindra Sandiaga Uno mengatakan, kondisi Malaysia sama persis dengan Indonesia yang akan menggelar pemilihan umum tahun depan. Dalam kacamata Sandi, pemerintahan Jokowi-JK saat ini belum dapat mengentaskan berbagai masalah ketimpangan ekonomi di masyarakat (jpnn.com, 10/5). Menurut Sandi, hal yang sama terjadi di Malaysia selama rezim Najib Razak berkuasa. Karenanya, ...
Read More »Tantangan Awal Bagi Gubernur Baru DKI Jakarta
Senin 16 Oktober 2017, Anies Baswedan dan Sandiaga Uno (Anies-Sandi) resmi dilantik menjadi Gubernur dan Wakil Gubernur DKI Jakarta Periode 2017-2022 oleh Presiden RI Joko Widodo (Jokowi). Setelah dilantik, Anies-Sandi sebagai pasangan Gubernur dan Wakil Gubernur yang memperoleh 57,96 persen suara ini, siap memimpin warga DKI Jakarta. Menggantikan posisi Basuki Tjahaja Purnama-Djarot Saiful Hidayat (Ahok-Djarot) selaku Gubernur dan Wakil Gubernur ...
Read More »