Tag Archives: RUU KUHP

Problematika Pengesahan RKUHP

Rancangan Undang-undang Kitab Undang-undang Hukum Pidana (RUU KUHP) disahkan menjadi Undang-undang. Pengesahan dilakukan dalam Rapat Paripurna Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia (DPR RI) yang beragendakan pengambilan keputusan atas RUU KUHP, pada hari Selasa, 6 Desember 2022 (kemenkumham.go.id, 6/12/2022). Kita perlu untuk kembali mengingat bahwa gagasan pembaruan hukum pidana nasional telah dimulai sejak digelarnya Seminar Hukum Nasional I di Semarang pada ...

Read More »

Agenda Mendesak Legislasi

Kurang lebih empat bulan mendatang anggota DPR RI 2009-2014 akan memasuki masa purna bakti. Meskipun demikian beban legislasi yang tertuang dalam Prolegnas 2014 belum diselesaikan dengan sempurna. Terdapat 66 RUU yang tercantum dalam Prolegnas 2014, artinya secara ideal setiap bulan setidaknya 6 sampai 7 RUU harus diselesaikan. Legislasi di tahun pemilu menghadapi masalah klasik yang terus menerus terjadi. Pada Pemilu ...

Read More »