Tag Archives: Perubahan Iklim

Upaya Mitigasi Perubahan Iklim dan AI di Tahun 2024

World Economic Forum (WEF) baru saja merilis laporan berjudul “The Global Risks Report 2024” yang menjabarkan risiko yang dihadapi di tahun 2024 menurut para ahli yang disurvei. Adapun dua risiko teratas adalah cuaca ekstrem (66%) serta misinformasi dan disinformasi oleh AI (53%). Terkait cuaca ekstrem, WEF menyatakan bahwa siklus El Niño diproyeksikan akan semakin intensif dan bertahan lebih lama hingga ...

Read More »