Setiap tanggal 7 April selalu diperingati sebagai Hari Kesehatan Sedunia. Untuk tahun 2015 ini, World Health Organization (WHO)-Lembaga Kesehatan Perserikatan Bangsa-Bangsa mengambil tema Keamanan Pangan (Food Safety). Tema ini diambil berdasarkan temuan WHO sendiri yang menunjukkan bahwa sekitar 2 juta korban meninggal dunia setiap tahunnya akibat makanan dan minuman yang tidak aman, terutama anak-anak. Kemudian 1,5 juta anak meninggal setiap ...
Read More »