Publikasi

The Indonesian Update — Volume XVII , No.5 – May 2023 (English Version)

The May 2023 edition of the Indonesian Update presents a main report on the opportunities for implementing the Central Bank Digital Currency (CBDC) in the ASEAN region. As a center of economic growth, the increasingly advanced payment system in ASEAN also has the opportunity to contribute to it. One way is through CDBC. However, in reality, the financial inclusion gap ...

Read More »

Update Indonesia — Volume XVII, No.5 – Mei 2023 (Bahasa Indonesia)

Update Indonesia edisi Mei 2023 mengangkat laporan utama mengenai peluang penerapan Central Bank Digital Currency (CBDC) di wilayah ASEAN. Sebagai pusat pertumbuhan ekonomi, sistem pembayaran di ASEAN yang semakin maju juga memiliki peluang untuk berkontribusi di dalamnya. Salah satunya adalah melalui CDBC. Namun, pada kenyataannya, kesenjangan inklusi keuangan masih menjadi tantangan di tengah peluang yang ada. Selain itu, risiko penerapan ...

Read More »

The Indonesian Update — Volume XVII , No.4 – April 2023 (English Version)

The April 2023 edition of the Indonesian Update raises a main report on the Consumer Protection Law in enforcing digital economy law. The low reach of the Consumer Protection Act (UUPK) over the development of the digital economy is a problem in enforcing the existing digital economy laws. Therefore, the revision of the UUPK with digital characteristics is a necessity ...

Read More »

Update Indonesia — Volume XVII, No.4 – April 2023 (Bahasa Indonesia)

Update Indonesia edisi April 2023 mengangkat laporan utama mengenai Undang-Undang Perlindungan Konsumen dalam penegakan hukum ekonomi digital. Rendahnnya Jangkauan Undang-Undang Perlindungan Konsumen (UUPK) terhadap perkembangan ekonomi digital menjadi persoalan dalam penegakan hukum ekonomi digital yang ada. Oleh karena itu, revisi UUPK yang berkarakter digital merupakan keniscayaan yang harus diwujudkan. Di bidang ekonomi, Update Indonesia mengulas peluang industri kendaraan listrik dan ...

Read More »

Policy Brief – Penataan Kampanye Politik di Media Sosial

Policy Brief ini dibuat berdasarkan Makalah Kebijakan The Indonesian Institute, Center for Public Policy Research (TII), yang dibuat untuk menganalisis dan memberikan rekomendasi kepada KPU maupun Bawaslu tentang penataan kampanye politik di media sosial. Pengaturan ini perlu dilakukan belajar dari pengalaman Pemilu sebelumnya, terutama untuk mencegah dan mengantisipasi permasalahan seperti penyebaran hoaks dan ujaran kebencian yang terjadi secara masif seiring ...

Read More »

Makalah Kebijakan Penataan Kampanye Politik di Media Sosial untuk Persiapan Pemilu dan Pilkada Serentak Tahun 2024 yang Informatif dan Edukatif

Makalah Kebijakan yang dibuat The Indonesian Institute, Center for Public Policy Research (TII) ini dibuat untuk menganalisis dan memberikan rekomendasi kepada KPU maupun Bawaslu tentang penataan kampanye politik di media sosial. Pengaturan ini perlu dilakukan belajar dari pengalaman Pemilu sebelumnya, terutama untuk mencegah dan mengantisipasi permasalahan seperti penyebaran hoaks dan ujaran kebencian yang terjadi secara masif seiring dengan kampanye politik ...

Read More »

The Indonesian Update — Volume XVII , No.3 – March 2023 (English Version)

The March 2023 edition of the Indonesian Update raises a main report on International Women’s Day, which falls on 8 March every year. This year’s commemoration of the United Nations World Organization for Women (UN Woman) takes the theme of embracing equity. Indonesia’s reflections on discrimination against Indonesian women today mean that the practices of discrimination and intolerance from an ...

Read More »

Update Indonesia — Volume XVII, No.3 – Maret 2023 (Bahasa Indonesia)

Update Indonesia edisi Maret 2023 mengangkat laporan utama mengenai Hari Perempuan Internasional yang jatuh pada setiap 8 Maret. Peringatan tahun ini Badan Organisasi Wanita Dunia PBB (UN Woman) mengambil tema embrace equity atau yang jika diartikan ke dalam bahasa Indonesia berarti rangkul kesetaraan. Refleksi Indonesia mengenai diskriminasi terhadap perempuan Indonesia hari ini memberikan makna bahwa praktik diskriminasi dan intoleransi dalam ...

Read More »

Penelitian TII- Partisipasi Perempuan dalam Program Perhutanan Sosial di Kab Garut – 2023

Sejak tahun 2016, Pemerintah telah mengeluarkan Program Perhutanan Sosial yang tertuang dalam Peraturan Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan (Permen LHK) Nomor 83 Tahun 2016 tentang Perhutanan Sosial, yang menargetkan keterlibatan masyarakat sekitar hutan dan masyarakat adat untuk terlibat dalam akses dan pengelolaan hutan. Namun, dari berbagai penelitian yang telah dilakukan, memperlihatkan bahwa Program Perhutanan Sosial masih belum selaras dengan Instruksi ...

Read More »

The Indonesian Update — Volume XVII , No.2 – February 2023 (English Version)

The February 2023 edition of the Indonesian Update presents a main report regarding the growth of family politics in the political system, which indirectly has an impact on the emergence of female leaders. In the absence of regulations that limit this, the female candidates must be able to demonstrate her capabilities. In the economic field, the Indonesian Update examines the ...

Read More »