Author Archives: Putu Rusta Adijaya

Kawasan Ekonomi Khusus Menuju Pertumbuhan Ekonomi 8%

Presiden Prabowo Subianto (Prabowo) menargetkan pertumbuhan ekonomi Indonesia di level 8 persen selama dirinya menjabat. Dalam acara Musyawarah Nasional Konsolidasi Persatuan Kadin Indonesia, dilansir dalam presidenri.go.id (16 Januari 2025), Presiden Prabowo optimis bahwa Indonesia dapat mencapai angka pertumbuhan tersebut dan mungkin bahkan melebihi target. Dalam situs resminya, dirinya pun menyebut beberapa faktor penting yang dapat mendukung tercapainya angka pertumbuhan ekonomi ...

Read More »

Government rolls out stimulus to pump-prime the economy

Read More »

Pemerintah Kasih Stimulus Biar Ekonomi Ngga Tergerus

Pada 16 Desember 2024, pemerintahan Presiden Prabowo Subianto melalui Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian dan Kementerian Keuangan bersama dengan kementerian terkait lainnya telah mengeluarkan berbagai stimulus ekonomi yang dinamai “Paket Kebijakan Ekonomi untuk Kesejahteraan”. Paket ini dapat dikatakan menjadi penyeimbang (offset) kenaikan tarif Pajak Pertambahan Nilai (PPN) yang akan menjadi 12 persen. Berdasarkan Pasal 7 ayat (1) Undang-Undang Nomor 7 Tahun ...

Read More »

Polemik Susu Segar, Harus Gimana?

Dilansir dari Kompas.id (12 November 2024), terjadi fenomena aksi buang susu segar oleh peternak di Kabupaten Pasuruan, Jawa Timur, kemudian aksi protes oleh peternak juga terjadi di Kabupaten Boyolali, Jawa Tengah. Susu segar yang dibuang adalah susu yang ditolak masuk ke pabrik dengan alasan bahwa kuota penerimaan susu dipotong atau dibatasi. Permintaan susu dari pabrik telah diisi oleh susu bubuk ...

Read More »

Kebebasan Ekonomi dan Lingkungan di Indonesia

The Indonesian Institute, Center for Public Policy Research (TII) kembali mengeluarkan publikasi tahunan, INDONESIA 2024. Salah satu topik di bidang ekonomi berjudul “Kebebasan Ekonomi dan Lingkungan di Indonesia”, yang ditulis oleh Putu Rusta Adijaya, Peneliti Bidang Ekonomi TII. Studi ini dilakukan dengan metode deskriptif kualitatif melalui pendekatan content analysis dan ekonometrika dengan menggunakan Autoregressive Distributed Lag (ARDL). Hasil penelitian menunjukkan ...

Read More »

Indonesia Jadi Superpower Ekonomi Baru, Caranya?

Dilansir dari Kompas.com (8 Oktober 2024), Presiden Joko ‘Jokowi’ Widodo memprediksi bahwa akan ada tiga negara superpower ekonomi baru di Asia, yaitu India, Tiongkok, dan Indonesia. Dirinya juga mengatakan bahwa Indonesia akan menghadapi beragam tantangan, serta syarat yang mesti dipenuhi untuk menjadi negara superpower ekonomi. Dikutip dalam berita tersebut, mantan Gubernur DKI Jakarta ini juga menuturkan bahwa: “Negara kita, Indonesia, ...

Read More »

Indonesia wounded by deflation: What it means for the economy

Read More »

Talkshow – Kelas Menengah yang Makin Susah, PR Besar Era Prabowo-Gibran

Kelas menengah di Indonesia berada di titik yang mengkhawatirkan. Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat 9,48 juta warga kelas menengah Indonesia turun kelas dalam lima tahun terakhir. Berdasarkan definisi Bank Dunia, kelas menengah adalah kelompok masyarakat dengan pengeluaran antara Rp2,04 juta hingga Rp9,9 juta per bulan. Merujuk data terbaru BPS tersebut, artinya banyak dari mereka yang kini berubah status menjadi kelas ...

Read More »

Indonesia-Singapore Solar Power Deal

Read More »

Meneropong Deflasi Indonesia

Pada 2 September 2024 kemarin, Badan Pusat Statistik (BPS) mengeluarkan data inflasi di bulan Agustus 2024 yang mana nilainya terhitung 2,12 persen secara tahun ke tahun (year-on-year atau yoy). Namun, nilai ini hanya -0,03 persen jika dilihat secara month-to-month atau mtm. Ketika nilai inflasi bertanda negatif, misalnya -0,03 persen, maka ini disebut sebagai deflasi. Deflasi atau penurunan tingkat harga barang ...

Read More »